GLOBEIndonesia.com- JEPARA- Menanggapi kontroversi perubahan nama sirkuit di Pakis Aji dari Rakashima menjadi Dian Rakashima, Ketua Komisi C DPRD Jepara, Nur Hidayat minta agar di evaluasi kembali. Menurut Nur Hidayat perubahan nama tersebut berdasarkan penelusurannya mulai terungkap saat berlangsung audiensi penyelenggaraan grasstrack piala Bupati Jepara yang akan di gelar pada bulan November 2021 hingga April […]
Kabar Olahraga
PLH Bupati OKU Memberikan Penghargaan dan Bonus Peraih Medali Emas PON Ke-XX Papua 2021.
BATURAJA SUMSEL – PLH Bupati OKU Drs. H. Edward Candra, M.H., Memberikan Bonus Kepada Atlet Anggar Kabupaten OKU Peraih Medali Emas Pada PON Ke-XX Papua Bertempat di Rumah Dinas Bupati OKU, Senin (18/10/2021). PON ke-XX Papua tahun 2021 mempertandingkan sebanyak 56 cabang olahraga, salah satunya adalah cabang olahraga anggar. Pada cabang olahraga anggar ini, Provinsi […]
Komunitas Briker Komando Lembah Muria Jepara, Tetap Eksis dan Dicintai.
Jepara- Perangkat radio komunikasi atau yang lebih dikenal brik-brikan mungkin kita Semua masih ingat sekitar tahun 80an alat komunikasi radio ini masih jadi perangkat unggulan dieranya Minggu, 10/10/2022. Bahkan sempat jadi tranding topik ketika tentang perangkat radio ini dinyanyikan oleh salah satu penyanyi legendaris Farid harja, yang berjudul Bercinta diudara,dan tentang perkenalan dengan seorang wanita […]
Wagub Andika Buka Banten Golf Open Tournament 2021
GLOBEIndonesia.com- Wakil Gubernur Banten, Andika Hazrumy membuka turnamen golf bertajuk Banten Open Golf Tournament, yang digelar oleh Persatuan Golf Indonesia (PGI) Banten di Imperial Klub Golf Karawaci, Sabtu (09/10/2021). Turnamen Golf yang diikuti pegolf Pro dan amatir se-Provinsi Banten tersebut, dibuka dengan pemukulan bola asap oleh Wakil Gubernur Banten, Andika Hazrumy. Dalam sambutannya […]
Tes Rockport Satpol PP dan Damkar Kab Jepara di Stadion GBK Tahun 2021
JEPARA – Kegiatan tes kebugaran jasmani dalam pengukuran tingkat kebugaran pegawai Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Jepara, dilaksanakan dengan menggunakan Tes Rockport yang merupakan tes jalan dan atau lari sepanjang 1,6 Km tanpa berhenti. Kegiatan ini berlangsung Jum’at 8 Oktober 2021, di halaman Stadion Gelora Bumi Kartini GBK Jepara, […]
Tinjau Kesiapan Pembukaan PON XX Papua, Kapolri Pastikan Pengamanan Berjalan Baik
JAKARTA – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung kesiapan pengamanan jelang pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-XX di Stadion Lukas Enembe, Papua, Selasa (28/9/2021). Panglima dan Kapolri meninjau langsung untuk memastikan pembukaan, pelaksanaan hingga penutupan pekan olahraga nasional tersebut berjalan dengan aman, damai dan lancar. “Jadi baru […]
Pelantikan Ketua Terpilih serta Pengukuhan Kepengurusan APPSI Kab Karawang
Karawang – Kepengurusan Asosiasi Pelatih Sepakbola Seluruh Indonesia (APSSI) Kabupaten Karawang, resmi melantik serta mengukuhkan 27 nama untuk kepengurusan periode 2021-2024, yang dilaksanakan di aula Lt.3 gedung Pemda Karawang, Sabtu (25/9/2021). APSSI adalah wadah untuk meningkatkan kualitas pelatih guna mendidik tim sekaligus pemain agar dapat menaikan prestasi di jenjang yang lebih prestisius. Heri Suryana M.Pd […]
PON XX Papua: Atlet Belia Esports Andalan Maluku Siap Ukir Prestasi
Ambon – Pra PON Esports PON XX Papua yang digelar sejak tanggal 6 September 2021 telah berakhir pada hari, Kamis 16 September 2021. Dengan hasil yang menggembirakan karena dari empat devisi yang diikuti oleh para player Esports Maluku (PES, Mobile Legend, Free Fire dan PUBG), Maluku berhasil meloloskan dua Tim ke PON Papua yaitu dari […]
KONI Kabupaten Lebak Periode 2020-2024 Resmi di Lantik
Lebak,globeindonesia.com- Perwakilan Ketua KONI Banten Engkos Kosasih, kukuhkan dan lantik Pengurus KONI Lebak masa bakti 2020-2024 di Pendopo Pemkab Lebak, Selasa (14/9/2021). Hadir pada pelantikan ini, Bupati Lebak Hj Iti Octavia Jayabaya , Forkopimda Lebak, Ketua Gapensi Lebak, Nabil Jayabaya, dan sejumlah kepala OPD. Pengurusan KONI Lebak masa bakti 2020-2024 yang dilantik dan dikukuhkan […]
Ketua umum koni yang mewakili Bersama Plh Bupati OKU Drs. H. Edward Candra, M.H., Menghadiri Acara Penutupan Kejuaraan Daerah (Kejurda) Esport Bupati OKU CUP 2021.
BATURAJA OKU – Plh Bupati OKU Drs. H. Edward Candra, M.H., Menghadiri Acara Penutupan Kejuaraan Daerah (Kejurda) Esport Bupati OKU CUP 2021 Dalam Rangka Road to Esport PORPROV XIII Kab. OKU Bertempat di Gedung SKB Baturaja. (Minggu, 12/09/2021). Laporan Ketua Harian Esport Indonesia (ESI) Kab. OKU, M. Fardoni. Adapun hasil pemenang dari Kejurda Esport Bupati […]