Kabar Nasional

Satlat Hiu Latsitardanus XLI Kunjungi Yonif-8 Marinir Pangkalan Brandan

Langkat – Rombongan Kompi A, B, C dan D Satlat Hiu Latsitardanus XLI/2021 berkesempatan mengunjungi markas Batalyon Infanteri 8 Marinir/Batalyon Harimau Putih, Bumi Tangkahan Lagan, Pangkalan Brandan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Minggu (11/4). Prajurit Harimau Putih berjejer rapih menyambut kedatangan Satlat Hiu Latsitardanus XLI sambil mengumandangkan “Selamat Datang Pahlawan Muda” dengan suara tegas dan lantang. […]

Taruna AAL Satlat Hiu Latsitardanur XLl Tiba di
Kabar Nasional

Taruna AAL Satlat Hiu Latsitardanur XLl Tiba di Belawan

Belawan – GLOBEIndonesia.com Setelah berlayar selama 5 hari dari Tanjung Emas, Semarang, Taruna Tingkat lV Angkatan ke-66 yang tergabung dalam Satuan Latihan (Satlat) Hiu, Latihan Integrasi Taruna Wreda Nusantara (Latsitardanus) XLl yang on board KRI Makassar-590, tiba di Pelabuhan Dermaga Pelindo 104 Belawan, Sumatera Utara, Senin (5/4). Keberangkatan ke lokasi sasaran pasca apel pembentukan dan […]