Lebak,globeindonesia.com- Beredarnya kabar dan pemberitaan terkait beras bantuan PPKM yang di distribusikan oleh Bulog Cabang Lebak dengan kualitas kurang baik, mendapat perhatian dan tanggapan banyak pihak. Seperti diantaranya, anggota Komisi III DPRD Kabupaten Lebak Fraksi PDIP H. Agus Ismatullah, S.Hi menyesalkan beras bantuan PPKM yang di distribusikan oleh Bulog Cabang Lebak tidak layak konsumsi […]