Kabar Pariwisata

Wakil Ketua DPRD Kota Bogor Apresiasi Kelompok Tani Dewasa dan Bank Sampah Wilayah Rw 03 Terkait Budi Daya Magot

Bogor.GLOBEIndonesia .COM – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD) Kota Bogor Jenal Mutaqin,SE pada Senin 12 April 2021 melakukan kunjungan kerja ke Wilayah Kelurahan Sukasari,Kecamatan Bogor Timur tepatnya Rw.03. Kunjungan kerja yang dilakukan oleh Wakil Rakyat pocus kepada kegiatan Kelompok Tani Dewasa ( KTD ) Mulya Tani sekaligus Bank Sampah Siliwangi yang diketuai […]