BANDUNG – Calon Ketua DPD Partai Demokrat Jawa Barat, Ir. Irfan Suryanagara melaksanakan fit and proper test secara virtual, Rabu (2/2/2022). Fit and proper test dilaksanakan di hadapan tim 3 pimpinan Partai Demokrat yang terdiri atas Ketum DPP PD, Sekjen DPP PD serta Kepala Badan Pembinaan Organisasi, Kaderisasi dan Keanggotaan (BPOKK) DPP PD “Saya […]