Komunitas Legend YMC Cicurug Bagikan 350 Nasi Box dan Takjil Gratis Kepada Para Pengguna Jalan 
Kabar Pariwisata

Komunitas Legend YMC Cicurug Bagikan 350 Nasi Box dan Takjil Gratis Kepada Para Pengguna Jalan 

Sukabumi- Sebagai bentuk kepedulian kepada umat muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa bulan suci ramadhan Komunitas motor yang tergabung dalam YMC (Yulian Motor Club) menggelar bakti sosial dengan membagikan nasi box dan takjil gratis ke pengguna jalan, tepatnya di Jalan Siliwangi depan Kantor Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (01/05/2021). Komunitas YMC adalah salah satu komunitas […]

Angkot 09 Jurusan Cicurug-Benda-Cibadak, Hangus Terbakar Dilalap si Jagomerah 
Kabar Pariwisata

Angkot 09 Jurusan Cicurug- Benda- Cibadak, Hangus Terbakar Dilalap si Jagomerah 

Sukabumi- Angkot jurusan benda-Cicurug-Cibadak bernopol F 1919 VQ terbakar tepat nya di jalan raya Cicurug Desa Nyangkoek, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, sekitar pukul 18:30 WIB Rabu 21/04/2021. Ramdan, salah satu sopir angkot warga kampung sukajadi RT 02/10 Kelurahan Cibadak, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi Jawa barat. Menurut keterangan sopir, Ramdan Saputra (24) saat itu ia sedang […]