Kabar TNI

Danrem 064/MY Sambut Kedatangan Rombongan PANGKOSTRAD di Pelabuhan ASDP Merak

  Cilegon- Danrem 064/MY Brigjen. TNI. Gumuruh Winardjatmiko, S.E, M.B.A menyambut kedatangan rombongan Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) Letnan Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E, M.M di Pelabuhan ASDP Merak, Minggu (01/08/2021). Kedatangan rombongan Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) Letnan Jenderal TNI. Dudung Abdurachman, S.E, M.M di Dampingi (Asops Kaskostrad) Brigjen.TNI. Bagus […]