Bima – Majelis Daerah Forum Alumni HMI-WATI (FORHATI) Kabupaten Bima menggelar kegiatan dialog akhir tahun bersama mahasiswa, dan perwakilan OKP yang ada di lingkup Kota Bima dan Kabupaten Bima. Di Ruangan Aula Beradab STKIP Taman Siswa Bima. Jum’at (27/12/2024). Dialog ini mengangkat tema “Perempuan Berbicara”. Kegiatan ini bertujuan mendorong kepemimpinan perempuan akar rumput dalam penghapusan […]