BOGOR – Polres Bogor akan memulai uji coba Rekaya lalulintas ganji genap di jalan Raya Puncak, Jumat (3/9/2021). “Kita uji coba Jumat ini,” ujar Kasat Lantas Polres Bogor, AKP Dicky pranata kepada Awak media GlobeIndonesia.com, Senin (30/8/2021). Dicky mengatakan, pemberlakuan rekayasa ganjil genap ini untuk mengantisipasi kemacetan di kawasan Puncak. Seperti yang terjadi pada akhir […]