Sukabumi- Untuk menciptakan lingkungan bersih dan sehat kepala Desa Padajaya bersama Warga melakukan gotong royong membersihkan saluran air/Drainase, disaluran air yang terletak jalan desa semuanya mereka bersihkan, Senin (13/11/2023). Kepala Desa Padajaya Ade Hermawan mengatakan kami bersama warga melaksanakan gotong royong membersihkan saluran air yang tersumbat oleh rumput dan sampah supaya pembuangan air bisa lancar […]
Tag: gotong toyong
Bersama Warga, Babinsa Nanga Kompi Bangun Rabat Beton
Sintang, Senin (18/1/21) – Peduli akan kesulitan masyarakat, Serda Padel Muhammad Galip, Babinsa Nanga Kompi, Koramil 1205-14/Sayan, bersama warga kerja bhakti secara bergotong royong membangun rabat beton di Dusun Senain, Desa Nanga Kompi, Kecamatan Sayan, Sintang. Kerja bhakti yang dilakukan sebagai upaya pembangunan infrastruktur jalan untuk membantu masyarakat dalam beraktivitas. Dikatakan Serda Padel, Keikutsertaan […]