IMG-20211213-WA0322-501c6677
Kabar TNI

Danrem 061/Sk Tinjau Dua Jembatan Rawayan di Kab Bogor, Ini Pesannya Untuk Warga Setempat

BOGOR – Untuk meningkatkan perekonomian dan kesejahteraan warga masyarakat kelurahan Sukahati dan Kelurahan Karadenan Kecamatan Cibinong Kab Bogor, maka Pemkab Bogor berkolaborasi dengan Korem 061/SK membangun jembatan Rawayan (jembatan gantung) sarana penghubung antara Cibinong dan Bojong gede, serta Cibinong dengan Cilebut. Keterangan tersebut disampaikan oleh Danrem 061/Suryakancana Brigjen TNI Achmad Fauzi S.I.P., M.M., saat meninjau […]