JEPARA – Setahun yang lalu seorang anak yang bernama Rohmad Risky Jamaludin (15) menjadi korban sengatan listrik dengan tegangan yang sangat tinggi tiga Phase yang melintang di atas rumah warga tanpa safety, seharusnya jaringan kabel dengan tegangan tinggi yang melintang dekat dengan bangunan terutama tempat tinggal ada pelindungnya. Kejadian Satu tahun lalu hingga saat […]