Kondisi Jalan Desa, Menuju Kampung Gunung Rompang di Desa Loji Semakin Rusak Parah, Pengguna Jalan Tersiksa Lahir Batin
Kabar Pariwisata

Kondisi Jalan Desa, Menuju Kampung Gunung Rompang di Desa Loji Semakin Rusak Parah, Pengguna Jalan Tersiksa Lahir Batin

SUKABUMI- Ruas jalan Desa menuju Kampung Gunung Rompang kedusunan Cimapag di Desa Loji Kecamatan Simpenan Kab- Sukabumi, tepat nya ditanjakan Saketeng kondisinya semakin memprihatinkan dengan tingkat kerusakan parah. ” Kondisi jalan tersebut dikeluhkan warga sekitar lantaran membahayakan pengguna jalan yang melewatinya, baik roda dua ataupun roda empat, Sabtu 16/07/2021. Berdasarkan pantauan media , tampak amburadul […]