Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil Jampangkulon Lakukan Pendampingan Kepada Poktan Desa Binaan
Kabar Ekonomi

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil Jampangkulon Lakukan Pendampingan Kepada Petani Desa Binaan

  SUKABUMI- Dalam meningkatkan hasil pertanian di wilayah binaan, pendampingan terhadap petani terus dilakukan oleh Sertu Iwan Babinsa Koramil 0213/Jampangkulon, Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi, dengan tujuan swasembada pangan dan juga peningkatan kesejahteraan masyarakat dalam hal ini petani binaan. Kamis (18/04/2024).  “Diharapkan dengan kegiatan pendampingan Poktan Mandiri jaya, Kampung Cikoneng, Desa Kalibunder, Kecamatan Kalibunder yang di ketuai […]

Sertu Cucun Resmana Laksanakan Giat Bakti TNI Kodim 0622 Kab Sukabumi di Desa Tanjung
Kabar TNI

Sertu Cucun Resmana Laksanakan Giat Bakti TNI Kodim 0622 Kab Sukabumi di Desa Tanjung

Sukabumi – Bentuk wujud nyata kepedulian TNI kepada Rakyat nampak pada kegiatan Karya Bakti yang di lakukan oleh Sertu Cucun Resmana Anggota Babinsa Koramil 0622-13/Jampangkulon, melaksanakan kegiatan Bakti TNI Kodim 0622/Kab. Sukabumi di Desa Tanjung, Kecamatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi, Selasa (27/02/2024).  Sertu Cucun menuturkan dengan melaksanakan giat karya bakti TNI ini diharapkan agar warga yang […]

Sukseskan Pemilu 2024, Danramil 0622-13 Jampangkulon Hadiri Rapat Pleno Terbuka Tingkat Kec Kalibunder
Kabar Politik

Sukseskan Pemilu 2024, Danramil 0622-13 Jampangkulon Hadiri Rapat Pleno Terbuka Tingkat Kec Kalibunder

SUKABUMI- Komandan Koramil (Danramil) 0622-13/Jampangkulon Kapten Inf Darkina jajaran Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi, turut serta menghadiri Rapat Pleno Terbuka Penghitungan Suara Pemilu 2024 Tingkat Kecamatan, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Kantor Camat Kalibunder, Minggu (18/02/2024). Hadir dalam kegiatan pleno tersebut, Ketua Panwaslu Kecamatan Kalibunder beserta perangkat PPK, Ketua Panwascam, Camat Kalibunder, Kapolsek Kalibunder, Ketua PPS […]

Anggota Koramil Jampangkulon Ikuti Pelatihan Distribusi dan Penggunaan Alat Komunikasi DMMR Caraka-22 Korem 061/ Suryakancana
Kabar TNI

Anggota Koramil Jampangkulon Ikuti Pelatihan Distribusi dan Penggunaan Alat Komunikasi DMMR Caraka-22 Korem 061/ Suryakancana

Sukabumi- Anggota Koramil 2213/Jampangkulon, Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi mengikuti Pelatihan Distribusi dan Penggunaan Alat Komunikasi Digital Militery Mobile Radio (DMMR) Caraka-22 yang diselengarakan Korem 061/Suryakancana, Senin (6/2/24)  Danramil 0622-13/Jampangkulon Kapten Inf Darkina memberi apresiasi dan berterimakasih atas perhatian Korem 061/Suryakancana, untuk menambah dan mengembangkan sarana dan prasarana komunikasi.  Danramil berharap pemanfaatan Digital Militery Mobile Radio (DMMR) […]

Danramil 0622-13 dan Kapolsek Jampangkulon Datangi Puskesmas Cimanggu Ada Apa! Ini pejelasannya
Kabar Healthcare

Danramil 0622-13 dan Kapolsek Jampangkulon Datangi Puskesmas Cimanggu Ada Apa ! Ini pejelasannya

Sukabumi- Forkopimcam Cimanggu hadiri Pelayanan KB Gratis Dalam rangka memperingati Hari Ibu yang jatuh pada tanggal 22 Desember dan Pencanangan Gerai Yensus KB Perusahaan yang di gelar “UPTD Dalduk KB Cimanggu- Kalibunder yang bekerjasama dengan Puskesmas Cimanggu , Selasa (21/11/2023).  Turut hadir dalam Acara tersebut Camat Kecamatan Cimanggu Asep Rusli Rusmawijaya, Danramil 0622-13/ Jampangkulon Kapten […]

HUT TNI ke-78: Camat Jampangkulon Beserta Jajaran Datangi Koramil Berikan Kue Ulang Tahun
Kabar TNI

HUT TNI ke-78: Camat Jampangkulon beserta Jajaran Datangi Koramil Berikan Kue Ulang Tahun

  Sukabumi- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (HUT TNI) ke-78 Tahun 2023, Pemerintah Kecamatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi, mengunjungi dan memberikan kue ke Kantor Koramil 0622-13/Jampangkulon, Kodim 0622/ Kabupaten Sukabumi. Kamis (05/10/23). Camat Jampangkulon Kusyana beserta Jajarannya, mengucapkan Dirgahayu untuk TNI ke-78, semoga TNI diseluruh Indonesia khususnya wilayah teritorial Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi, […]