Kabar Olahraga

KONI Kabupaten Lebak Periode 2020-2024 Resmi di Lantik

  Lebak,globeindonesia.com- Perwakilan Ketua KONI Banten Engkos Kosasih, kukuhkan dan lantik Pengurus KONI Lebak masa bakti 2020-2024 di Pendopo Pemkab Lebak, Selasa (14/9/2021). Hadir pada pelantikan ini, Bupati Lebak Hj Iti Octavia Jayabaya , Forkopimda Lebak, Ketua Gapensi Lebak, Nabil Jayabaya, dan sejumlah kepala OPD. Pengurusan KONI Lebak masa bakti 2020-2024 yang dilantik dan dikukuhkan […]