BOGOR – Guna mengantisipasi terjadinya bencana alam di wilayah jajaran Korem 061/Suryakancana, maka diperlukan pencegahan atau antisipasi untuk menanggulangi hal-hal yang tidak diinginkan yang bisa saja terjadi, kapanpun dan di manapun, hal tersebut disampaikan oleh Danrem 061/Suryakancana Brigjen TNI Achmad Fauzi S.I.P., M.M. pada acara pembukaan latihan penanggulangan bencana alam di wilayah Korem 061/SK TA.2021 […]