Partisipasi Hari Jadi Kabupaten Sukabumi Ke-153 KSP Kharisma Jaya Berikan Doorprize Peserta Jalan Sehat
Kabar Edukasi

Partisipasi Hari Jadi Kabupaten Sukabumi Ke-153 KSP Kharisma Jaya Berikan Doorprize Peserta Jalan Sehat

  SUKABUMI- KSP Kharisma Jaya Cabang Jampangkulon, selalu turut serta dan mendukung terhadap kegiatan yang diselenggarakan pemerintah Kecamatan Jampangkulon. Salah satunya berpartisipasi berikan beragam doorprize pada acara jalan santai menyambut Hari Jadi atau HUT Kabupaten Sukabumi ke-153 yang digelar di Alun-alun Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi. “Pada prinsipnya kami sebagai perusahaan yang bergerak dibidang Koperasi yang ada […]

IMG-20211111KSP Kharismajaya Bagi Santunan  Anak Yatim dan Jompo : Bersama Pemdes Cibodas WA0287-d97581b3
Kabar Headlinenews

KSP Kharismajaya Bagi Santunan  Anak Yatim dan Jompo : Bersama Pemdes Cibodas 

Reporter Rahmat egi Sukabumi – Wajah semringah ditunjukan anak Yatim piatu dan Jompo, ketika mereka menerima amplop berisi uang yang diserahkan KSP Kharismajaya. “Dalam kegiatan tersebut  KSP Kharismajaya bersama Pemdes Cibodas, Kecamatan Cibitung Berbagi’ di Aula kantor Desa Cibodas. Kamis (11/11/2021). Acara penyerahan Santunan oleh Jajaran pengurus KSP Kharismajaya, untuk 70 anak Yatim piatu dan […]