JEPARA – Dalam rangka persiapan laporan evaluasi kinerja Penjabat Kepala Daerah yang dilakukan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Pemerintah Kabupaten Jepara melakukan rapat penajaman materi laporan Pj Bupati Jepara. Agenda tersebut berlangsung di Ruang Command Center Setda Jepara, pada Senin, (23/10/2023). Rapat dipimpin oleh Ratib Zaini selaku Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat bersama dengan […]