JEPARA-Bupati Jepara Dian Kristiandi menemui perwakilan buruh yang melakukan aksi damai di depan kantor bupati, Jumat (26/11/2021) siang. Belasan perwakilan buruh dari Aliansi Buruh Jepara Melawan ini diterima oleh orang nomor satu di Jepara ini di Peringgitan Pendapa RA. Kartini Jepara. Keberanian Andi menemui perwakilan buruh ini untuk mendengarkan secara langsung aspirasi yang disampaikan […]