globeindonesia.com — Menyasar SMK We Save Creative International Islamic School di Kabupaten Dompu, STKIP Taman Siswa Bima (Tamsis) melalui program kemitraan Bagian Humas dan Bagian Kemahasiswaan menggelar program “Donasi Sampah untuk Pendidikan”. Pendistribusian sampah daur ulang tersebut dilakukan Kamis, 14 September 2023. Sampah-sampah daur ulang tersebut merupakan hasil dari kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa […]