Screenshot_20210628-192809_Gallery-a53f5f4a
Kabar Pariwisata

KONI Kabupaten Ogan Komering Ulu melaksanakan rapat VO2Max tes fisik bagi atlet binaan KONI.

Baturaja Timur Sumsel – Jelang pelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sumsel, KONI Kabupaten Ogan Komering Ulu bakal melaksanakan tes fisik bagi atlet binaan KONI dan atlet yang direkomendasi oleh Pengurus Cabang (Pengcab) Olahraga. “Kegiatan tes fisik ini merupakan lanjutan dari pelaksanaan tes fisik kata Ketua Koni Oku Drs.H. Suprijadi Jazid saat rapat persiapan panitia pelaksana […]