HYU Sebut Program Sekolah Gratis Itu tidak Masuk Akal, Program Sekolah Murah Sangat Masuk Akal
Kabar Edukasi

Hendrik Yance Udam Sebut Program Sekolah Gratis Itu tidak Masuk Akal, Program Sekolah Murah Sangat Masuk Akal

  Jayapura . Situasi politik di kota Jayapura menjelang pencoblosan Pilkada Kota Jayapura pada 27 November 20224 tensi politiknya cukup tinggi, Ada 4 Calon Walikota Jayapura yang sudah turun gunung untuk lakukan manuver manuver politik dengan Isu-Isu strategis. Hal ini terutama terkait program kerjanya jika terpilih menjadi Walikota Jayapura dan wakil Walikota Jayapura periode 2024-2029 […]