IMG_20231218_133350
Kabar Nasional

Capaian STKIP Taman Siswa Bima Sepanjang 2023 Diapresiasi LLDikti Wil VIII, Tiga Penghargaan Jadi Kebanggaan

Bima – Sepanjang 2023, STKIP Taman Siswa Bima (Tamsis) terus meningkatkan infrastruktur, mutu, dan capaian. Keaktifan tersebut ternyata terus diteropong oleh pihak Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah VIII, Bali-NTB. Tiga penghargaan bergengsi pun sukses diboyong pada event Anugerah Ristekdikti Tahun 2023. Tiga penghargaan tersebut yaitu, Perguruan Tinggi dengan Partisipasi Dosen Terbanyak dalam Merespon Instrumen […]