JEPARA – Pembelian tiket penyeberangan dari dan ke Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah mulai Selasa depan (12/9/2023) bisa melalui daring atau online dan bisa di dapat dengan mudah dan tidak perlu antrian. Corporate Secretary PT ASDP Shelvy Arifin dalam keterangan tertulis menerangkan, pembelian tiket online melalui ferizy.trip.com di Pelabuhan Jepara untuk lintas Jepara-Karimunjawa pada […]